Hotel Gajahmada Graha merupakan Hotel bintang 3 yang memiliki perpaduan arsitektur bergaya Eropa dan Romawi Kuno. Hotel ini sendiri berlokasi di Jl. Dr. Cipto No.17 Kota Malang dan dekat dengan benyak tempat kuliner seperti Dapur Manado, Warung Sara, Kupang Lontong Cipto dan masih banyak tempat kuliner lainnya. Hotel Gajahmada Graha memiliki total kamar sebanyak 44 kamar yang tersebar di 3 lantai. Anda bisa merasakan nuansa penginapan ala Romawi Kuno dan Eropa dengan harga tarif kamar yang terjangkau mulai dari Rp.385.000,-.
Hotel Gajahmada Graha Malang dilengkapi dengan beragam fasilitas mulai dari mini bar, AC, TV Satelit dan juga terdapat fasilitas istimewa antara lain Colliseum Ballroom, Balcony Room dan Lobby Meeting Room. Anda bisa menggunakan fasilitas Colliseum Ballroom yang terletak di lantai 2 hotel dengan luas 624 m², cukup menampung 1500 orang yang memungkinkan Anda untuk melaksanakan beragam acara seperti seminar, workshop, acara sosial, ulang tahun, pertemuan perusahaan, hingga acara wisuda dapat berlangsung di Hotel Gajahmada Graha ini.
Jika Anda ingin mencari tempat sedang sekitar 200 orang untuk meeting atau sebagainya, Hotel Gajahmada Graha Kota Malang menyediakan fasilitas Balcony Room yang berlokasi di lantai 3 dan bila Anda ingin private meetin Anda bisa mengguankan Lobby Meeting Room yang terletak di lantai 1.
[box type=”info”]
Alamat :
Jl. Dr Cipto 17, Malang
Telepon :
(0341) 331331 / 358785
[/box]
Peta / Denah Lokasi Hotel Gajahmada Graha
Keyword yang masuk :
hotel gajahmada malang, hotel gajah mada malang, hotel gajahmada graha malang, sejarah hotel gajahmada graha malang, gajahmada graha hotel malang, tarif hotel gajahmada malang, hotel Gajah mada graha malang, harga kamar hotel gajahmada malang dll.